Kajian Online KOHATI Kritis "Notulensi"

Diskusi onlen

TATA TERTIB


Tata Tertib Kajian Online KOHATI Kritis:

1. Diskusi dilaksanakan pada pukul 19.30 - 21.30 WIB
2. Diskusi Dipimpin oleh Moderator

Alur diskusi :
1. Pembukaan
2. Perkenalan pembicara oleh moderator (CV)
3. Penyampaian materi oleh Pemateri
4. Pertanyaan (diskusi) wajib melalui Japri/PM kepada moderator (Menghindari menumpuknya materi dan efisiensi waktu)

Format Pengajuan Pertnayaan:
Nama_Cabang_Pertanyaan

1. Pertanyaan bisa dikirimkan ke Moderator, ketika pemateri sudah menyampaikan materi
2. Mohon untuk tidak japri langsung ke pembicara
3. Closing Statement Narasumber
4. Penutup


๐Ÿ’šMohon dibaca dan dipahami ๐Ÿ’š 



PEMBUKAAN

Alhamdulillahirobbil aalmiin.

Puji syukur kehadirat Allah swt. yang telah memberikan kita kesehatan dan keselamatan ditengah maraknya pandemi saat ini kepada kita sehingga kita masih bisa melaksanakan kajian ini.

Shalawat serta tetap tercurahkan kepada baginda Muhammad saw. sang revolusioner sejati yang telah memberikan jalan menuju addiinul islam

Selanjutnya tak luput saya sampaikan terima kasih dan selamat bergabung kepada kanda yunda atas kerelaan waktunya mengikuti kajian yang insyaAllah sedikit banyaknya memberikan manfaat. Aamiin.

Sebelum forum dibuka mari kita buka dengan membaca basmallah.

Dipersiapkan baik2 yah. Yang mau ditanyakan, silakan bisa disusun pertanyaannya.

Selanjutnya akan saya sampaikan CV dari Pemateri.

CV Pemateri
Nama : Aulia Izzah Azmi
TTL : Sidoarjo, 29 Juni 2000
Alamat : Jalan Kertoraharjo no 72A

Jenjang Pendidikan Formal:
Prodi Sosiologi, Universitas Brawijaya

Pengalaman organisasi:
Ketua Umum Badan Riset Ilmu Sosial 2019-sekarang
Anggota Resister Indonesia 2018-2019
Staff Magang Himpunan Mahasiswa Sosiologi 2018-2019
Co-Founder Komunitas Sosiolog Muda

Pengalaman Bekerja :
Asisten Praktikum Laboraturium Sosiologi 2019-sekarang

Motto Hidup : Pantang Menyerah dan Berputus Asa

DISKUSI DIMULAI,...

Diskusi online dengan tema Kesetaraan Gender di Era Saat Ini dimulai...
Baiklah, sesi perkenalan saya pikir cukup. Kita lanjutkan ke sesi selanjutnya yaitu penjelasan dari pemateri, Kak Aulia.

Kepada pemateri waktu saya persilakan... 

Ya mungkin cukup pemaparan dari pemateri.
Selanjutnya, kita masuk di sesi tanya jawab.
Kepada kawan-kawan yang ingin bertanya saya persilakan.

Dengan cara japri ke moderator dan format: Nama_Caban_Pertanyaan 

Alhamdulillah, sesi tanya jawab selesai ya...
Setelah ini sesi tanggapan ya kawan2... Monggo ditanggapi dengan sopan dan beraturan.
Mohon maaf, supaya lebih komunikatif, teman-teman yang hendak menanggapi maupun menyanggah bisa langsung disampaikan disini tidak perlu japri dulu ke moderator.

Semangat

Wah seru dan merarik sekali sesi tanggapannya, mengingat waktu maka akan saya persilakan kepada Narasumber untuk menyampaikan Closing Statement

Alhamdulillahirobbil aalmiin.
Kajian Online Kohati Kritis pada malam ini sudah terlaksana dengan lancar dan menyenangkan.
Semoga kita semua dapat mengambil pembelajaran dan ilmu dari kajian pada malam hari ini.
Saya sampaikan banyak terimakasih kepada pemateri Kakak Aulia yang sudah menyempatkan waktunya serta berbagi ilmu kepda kita semua.
Saya sampaikan pula banyak terimakasih terimakasih pada peserta kajian online malam hari ini yang sudah meluangkan waktunya untuk turut berpartisipasi di Kajian Online hari ini.



Saya Tri Agung.Bayu Ambarsari sebagai moderator menyampaikan banyak terimakasih serta mohon maaf bila ada kesalahan. Akhir Kata



Wassalamuaikum W.W.










ditulis oleh:
KOHATI KIP UMM
disunting oleh:
Kanda Attaka Daru Quthnie
dipublikasikan oleh:
Sekretaris Umum HMI KIP UMM

Komentar